Lainnya

15 Oktober 2014

Mau Menjadi FJKT48 ? Part 2

Theater JKT48

 Theater JKT48 adalah Tempat pertunjukan para Member JKT48. Theater ini berada di lantai 4 Mal fX Sudirman Jakarta. Pembukaan Theater ini dilakukan pada 8 September 2012 dengan pementasan setlist Pajama Drive. Theater JKT48 berkapasitas sekitar 210 orang, 180 kursi untuk penonton duduk, dan 30 penonton berdiri, meskipun kadang-kadang penonton berdiri bisa melebihi jumlah itu. JKT48 tampil sekali sehari pada hari kerja, pada pertunjukan malam pukul 19.00. Dua pertunjukan digelar pada hari Sabtu, Pukul 14.00 & 19.00. Untuk hari Minggu dan hari libur, pukul 12.00 & 16.00.Pada saat itu kabar mengenai rencana pembukaan Theater JKT48 mulai muncul sejak Maret-April 2012, tetapi belum ada kejelasan mengenai realisasi. Meskipun demikian, awal Mei 2012 manajemen JKT48 mengumumkan diselenggarakannya pertunjukan Theater perdana JKT48 dengan lokasi sementara yaitu di Nyi Ageng Serang, Pasar Festival, Kuningan Jakarta Selatan dan Studio 7 Pasaraya Grande Blok M Jakarta. 



Setlist Theater JKT48


Pajama Drive (17 Mei '12 - Sekarang)

Pajama Drive (Team J, K3, Gen3)
Overture
1. Shonichi
2. Hissatsu Teleport
3. Gokiken Naname na Mermaid 
4. Futarinori no Jitensha
5. Tenshi no Shippo
6. Pajama Drive
7. Junjou Shugi
8. Temodemo no Namida
9. Kagami no Naka no Jean Da Arc
10. Two Years Later
11. Inochi no Tsukaimichi
12. Kiss Shite Son Shichatta
13. Boku no Sakura
Encore
1. Washoii J
2. Suifu wa Arashi ni Yume o Miru
3. Shiroi Shirts

Renai Kinshi Jourei (26 Des '12 - 28 Des '13)

 Renai Kinshi Jourei (Team J)
Overture
1. Nagai Hikari
2. Squall no Aida ni
3. JK Nemurihime
4. Kimi ni Au Tabi Koi o Suru
5. Kuroi Tenshi
6. Heart Gata Virus
7. Renai Kinshi Jourei
8. Tsundere!
9. Manatsu no Christmas Rose
10. Switch
11. 109
12. Hikoukigumo
13. Ana Koro no Sneakers
Encore
1. JKT Sanjou!
2. Namida no Shinkokyuu
3. Oogoe Diamond

Boku no Taiyou (28 Juni '13 - 22 Feb '14)
 Boku no Taiyou (Team K3)
Overture
1. Dreamin' Girls
2. Run Run Run
3. Mirai no Kajitsu
4. Viva! Hurricane
5. Idol Nante Yobanaide
6. Boku to Juliette to Jet Coaster
7. Higurashi no Koi
8. Itosha no Defense
9. Himawari
10. Takeuchi Senpai
11. Sonna Konna Wake de
12. Deja Vu
13. Yuuhi wo Miteiruka?
Encore
1.Lay Down
2. BINGO!
3. Boku no Taiyou

Dareka no Tameni (18 Jan '14 - Sekarang)
 Dareka no Tameni (Team J)
Overture
1. Tsukimisou
2. Warning!
3. Tanjoubi no Yoru
4. Bird
5. Nage Kiss de Uchi Otose!
6. Shinkirou
7. Rider
8. Seifuku ga Jama no Soru
9. Natsu ga Ichatta
10. Adyth
11. Tsuki no Katachi
12. Dareka no Tameni
Encore
1. Medley (Aitakatta, Kimi no Koto ga Suki Dakara, Baby! Baby! Baby!, Ponytail to Shushu) 
2. Namida Uri no Shoujo 





Seishun Girls (8 Mar '14 - Sekarang)
Seishun Girls (Team K3)
Overture
1. Seishun Girls
2. Beach Sandal
3. Kimi ga Hoshi ni Narumade
4. Blue Rose
5. Kinjirareta Futari
6. Ame no Doubutsuen
7. Fushidara na Natsu
8. Don't Disturb!
9. Virgin Love
10. Hizuke Henkousen
11. Boku no Uchiage Hanabi
Encore
1. Yakusoku yo
2. Korogaru Ishi ni nare
3. Cinderella wa Damasarenai 

Sistem Pembelian Tiket Theater JKT48

Karena keterbatasan kapasitas, JKT48 Operation Team (JOT) memberlakukan Sistem Khusus pembelian Tiket yaitu

- Pemesanan Tiket ONLINE
1. Register di Official Website www.jkt48.com
2. Lakukan Pemesanan Tiket sesuai Jadwal Pertunjukan yang ditentukan
3. H-1 akan diberikan Notifikasi pada E-mail
4. Peraturan Penting dapat dilihat di Official Website
- Pemesanan Tiket "Waiting List"
1. Datang langsung ke JKT48 Theater untuk mendapatkan nomor urut
2. Sebelum Show mulai akan disebutkan nomor urut yang beruntung menyaksikan Show
3. Segala Peraturan "Waiting List" bisa ditanyakan kepada JKT48 Operation Team  

Theater JKT48 sudah seperti Rumah kedua bagi Member, Staff, dan Fans JKT48, karena menjadi saksi perjalanan panjang JKT48, Suka Duka mereka juga tergambar di Theater JKT48, hampir semua kegiatan dilakukan disini, mulai dari Show hingga Penggalangan dana "Continue Part 3"